Pages

Jumat, 29 Juni 2012

cara mengatasi tulisan kotak-kotak pada opera mini

untuk masalah tulisan kotak pada opera mini mungkin semua orang yang menggunakan opera mini mengalaminya.... Dan pasti masalah ini membingungkan karena kita tidak tau apa ini sebenarnya. Menurut saya, tulisan kotak-kotak tersebut adalah tulisan arab karena tulisan arab tidak suport di berbagai jenis font kecuali menggunakan font unicode yang suport simbol dan berbagai tulisan. Nah sekarang saya akan menjelaskan bagaimana cara supaya tulisan arab bisa tampil di opera mini. 1.tuliskan di kotak alamat web opere:config tanpa www 2.kemudian pembaca akan menemukan halaman list yang fungsinya berfariasi. 3.kalian cari di bagian paling bawah Use bitmap fonts for complex scripts dan rubah dari no ke yes. 4.kemudian kalian save dan coba mencari tulisan arab.. Nah kalau sudah tampil bahasa arabnya, berarti trik ini sudah berhasil. :) Selamat mencoba.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar